Sungai di Indonesia begitu banyak, baik sungai yang pendek maupun yang panjang. Beberapa sungai begitu panjang, panjangnya mencapai ratusan kilometer bahkan ada yang ribuan kilometer. Dan inilah nama-nama sungai di Indonesia, silahkan disimak informasinya berikut ini baik-baik:
- Sungai Kapuas, sungai yang panjangnya mencapai 1.143 km ini berada di Pulau Kalimantan.
- Sungai Mahakam, sungai yang panjangnya mencapai 920 km ini berada di Pulau Kalimantan.
- Sungai Barito, sungai yang panjangnya mencapai 909 km ini berada di Pulau Kalimantan.
- Sungai Batanghari, sungai yang panjangnya mencapai 800 km ini berada di Pulau Sumatera.
- Sungai Musi, sungai yang panjangnya mencapai 750 km ini berada di Pulau Sumatera.
- Sungai Membramo, sungai yang panjangnya mencapai 670 km ini berada di Pulau Papua.
- Sungai Bengawan Solo, sungai yang panjangnya mencapai 548 km ini berada di Pulau Jawa.
- Sungai Digul, sungai yang panjangnya mencapai 525 km ini berada di Pulau Papua.
- Sungai Insragiri, sungai yang panjangnya mencapai 500 km ini berada di Pulau Sumatera.
- Sungai Seruyan, sungai yang panjangnya mencapai 350 km ini berada di Pulau Kalimantan.
- http://sukasosial.blogspot.com/2015/04/nama-sungai-di-indonesia.html
- http://sukasosial.blogspot.com/2015/04/danau-di-indonesia.html
- http://sukasosial.blogspot.com/2015/04/selat-di-indonesia.html
0 komentar:
Posting Komentar